Jumat, 09 Maret 2012

Permasalahan di Negara Berkembang part 1


1. standar hidup yang rendah.
  1. pendapatan nasional perkapita.
  2. tingkat pertumbuhan relative pendapatan nasional dan pendpatan perkapita.
  3. distribusi pendapatan nasional.
  4. tingkat kemiskinan.
  5. kesehatan.
  6. pendidikan.
2. produksi yang rendah.
  1. sumber daya manusia yang tidak memadai.
  2. kesehatan fisik yang rendah.
3. tingkat pertumbuhan penduduk dan ketergantungan yang terlalu tinggi.
4.tingkat pengangguran terbuka dan terselubung yang terlalu tinggi dan terus melonjak.
5. ketergantungan terhadp produksi pertanian dan ekspor barang-barang primier…
  1. tingkat produksivitas pertanian yang rendah
  2. ketergantungan pada ekspor primer
6. system hokum dan infrastruktur yang mapan.
7. ketergantungan yang dominan pada dunia internasional.

1. Kemiskinan, dan hal ini memang sangat mengkhwatirkan. 
2. Kebodohan dan keterbelakangan. 
3. Kurangnya tenaga ahli di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. 
4. Kesehatan. 
5. Pendidikan. 
6. Ketahanan nasional. 

  • Kemiskinan
  •  Keterbelakangan
  • Pengangguran
  • Kekurangan Modal
  • Ketidakmerataan hasil pembangunan

Penduduk, pertumbuhan penduduk yang sangat besar jumlahnya menambahkerumitan masalah-masalah pembangunan yang dihadapi. Tingkat kelahiran dinegara-negara berkembang umumnya sangat tinggi yakni sekitar 35-40 setiap 1.000orang penduduk. Sedangkan di negara-negara maju kurang dari setengahnya. Begitu pula tingkat kematian di negara-negara berkembang relatif tinggi dibandingkandengan di negara maju.
y
 
Tingginya angka pengangguran dan kemiskinan sehingga tidak seluruh penduduk Indonesia dapat melakukan kegiatan ekonomi karena untuk berinvestasi kita harusmemiliki uang lebih sedangkan para pengangguran dan masyarakat miskin untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari pun sangat sulit.Masalah kesempatan kerja dan pengangguran yang semakin kompleks inimenyebabkan jalannya perekonomian menjadi terhambat. Menurut (Bachrawi :2004

Tidak ada komentar:

Posting Komentar